Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2019

FISIKA SMP "KEMAGNETAN"

Gambar
Kemagnetan  diartikan sebagai tarikan sebuah magnet terhadap benda-benda lainnya. benda logam lain? Kemampuan suatu benda menarik benda lain yang berada di dekatnya   disebut  kemagnetan  Berdasarkan   kemampuan   benda menarik benda lain dibedakan menjadi dua, yaitu benda magnet dan benda  bukan magnet Namun,  tidak  semua  benda  yang  berada  di dekat dapat ditarik. Benda yang dapat ditarik magnet disebut benda  magnet.  Benda  yang  tidak  dapat  ditarik  magnet  disebut benda nonmagnetik.  Pengertian Medan Magnet  Medan magnet adalah area atau wilayah di mana gaya magnet masih akan berpengaruh terhadap benda di sekitarnya. Sehingga apabila kita mendekatkan benda logam tertentu pada daerah medan magnet, maka logam tersebut akan tertarik oleh magnet. Sedangkan apabila kita menempatkan logam tersebut di luar medan magnet, maka logam tersebut tidak akan tertarik oleh magnet. Medan magnet paling kuat berada pada kutub-kutub magnet.  Garis Gaya Magnet  Garis gaya magnet adalah g

FISIKA SMP "ENERGI DAN DAYA LISTRIK"

Gambar
    Energi listrik merupakan suatu energi  yang berasal dari muatan listrik yang menimbulkan medan listrik statis atau bergeraknya elektron pada konduktor ( pengantar listrik ) atau ion ( positif atau negatif ) pada zat cair atau gas. Listrik mempunyai satuan Ampere yang disimbolkan dengan A dan tegangan listrik yang disimbolkan dengan V dengan satuan volt dengan ketentuan kebutuhan pemakaian daya listrik Watt yang disimbolkan dengan W. Energi listrik bisa diciptakan oleh sebuah energi lain dan bahkan sanggup memberikan suatu energi yang nantinya bisa dikonversikan pada energi yang lain.W = Q.V keterangan : W = Energi listrik ( Joule) Q = Muatan listrik ( Coulomb) V =  Beda potensial ( Volt ) Karena I = Q/t maka diperoleh perumusan W = (I.t).V W = V.I.t Apabila persamaan tersebut dihubungkan dengan hukum Ohm ( V = I.R) maka diperoleh perumusan W = I.R.I.t Satuan energi listrik lain yang sering digunakan adalah kalori, dimana 1 kalori sama dengan 0,24 Joule s

FISIKA Sumber Arus Listrik

Gambar
SUMBER ARUS LISTRIK SUMBER ARUS LISTRIK Alur istrik mengalir dalam suatu rangkaian karena adanya beda potensial antara dua titik dalam rangkaian yaitu dari titik berpotensial tinggi ke titik berpotensial rendah.Agar arus terus mengalir dalam rangkaian harus ada alat yang dapat mempertahankan beda potensial yang di sebut sumber gaya gerak listrik. Sumber bentuk energi listrik yang diperlukan untuk mempertahankan muatan listrik terus mengalir rangkaian - rangkaian harus ada alat yang dapat mengubah energi kimia, gerak atau bentuk lain jadi GGL merupakan beda potensial dapat menyebabkan arus mengalir. Elemen Primer Elemen primer merupakan sebuah  sumber arus listrik . Elemen primer merupakan  sumber arus listrik  yang bersifat sekali pakai. Artinya jika sumber arus tersebut sudah habis energinya, kita tidak dapat mengisi  elemen primer . Kita harus mengganti sumber arus listrik tersebut dengan sumber arus yang baru. 1. Baterai Baterai  merupakan  elemen kering . Jika kita a

FISIKA kelas 9 SMP "LISTRIK STATIS"

Gambar
  Pengertian Listrik Statis  Listrik statis adalah kumpulan muatan listrik dalam jumlah tertentu yang tetap ( statis ), ketidakseimbangan muatan listrik di dalam atau permukaan benda. Muatan listrik akan tetap ada sampai benda kehilangan dengan cara sebuah arus listrik melepaskan muatan listrik.Disimpulkan dari hal ini bahwa listrik statis berhubungan dengan gejala kelistrikan yang diam alias tidak mengalir. Listrik statis tidak bisa mengalir dari satu tempat ke tempat lain atau hanya bisa ada sekejap pada suatu tempat, berbeda dengan Listrik Dinamis . Konsep Dasar Listrik Statis  Kejadian seperti kenapa potongan kertas kecil bisa berinteraksi dengan penggaris yang telah digosok-gosok bisa dijelaskan dengan konsep dasar listrik statis (muatan listrik) ini. Karena berbicara mengenai listrik tentu tidak akan lepas dari muatan listrik, listrik statis ( electrostatic ) membahas muatan listrik yang ada dalam keadaan statis ( diam ). Benda yang mempunyai muatan